Air Terjun Anti Mainstream Ini Ternyata Ada Di Barru

Kabupaten Barru memang punya segudang tawaran spot wisata yang asyik untuk menghabiskan akhir pekan. Barru.Org memperkenalkan Air terjun Salo Bulo namanya (Biasanya masyarakat setempat menyebutnya dengan panggilan itu). Letaknya berada di lereng gunung Desa Kamiri, Kecamatan Balusu, Kabupaten Barru. Belum… Continue Reading

Pop-Up Library Membongkar Krisis Minat Baca Masyarakat Barru

photo persiapan pop up library *photo : anca Menumbuhkan kembali minat baca masyarakat Barru memang bukanlah suatu perkara mudah, apalagi di era digital seperti saat ini, hal-hal yang berbau audio visual sekarang telah menjadi gaya hidup dalam keseharian masyarakat. Data… Continue Reading

Cundekk Tshirt, Brand Kaos Lokal Andalan Anak Muda Barru

(photo : @daccigraph ) Bermula dari sebuah ide kecil yang digagas oleh Safrul Wahyuddin yang memiliki kegemaran (hobi) Design, ternyata Cundekk T-Shirt berkembang dengan pesat dan menjadi salah satu brand yang diminati oleh kalangan pemuda yang ada di Barru. Dirintis… Continue Reading

Ayo ke Bazar Wisata Barru

BAZAAR WISATA BARRU Bazaar ini adalah ajang kumpul kumpul teman teman dari Barru sekalian sebagai wadah penggalangan dana untuk kegiatan Pemasangan Marka Marka Wisata Lokal yang ada di Barru seperti Celebes Canyon, Air Terjun Waesai, Monumen Paccekke dan lain lain.… Continue Reading